Senin, 21 Mei 2012

LOVE IS INVISIBLE

Kenapa kita menutup mata ketika kita tidur? Ketika kita menangis? Dan ketika kita membayangkan?
Itu karena hal terindah di dunia ini TIDAK TERLIHAT.

Ketika kita menemukan seseorang yang keunikannya sejalan dengan kita. Kita bergabung dengannya dan jatuh ke dalam suatu keanehan serupa yang dinamakan
CINTA.

Ada hal-hal yang tidak ingin kita lepaskan. Orang-orang yang tidak ingin kita tinggalkan.
Tapi ingatlah, melepaskan bukan akhir dari dunia, melainkan awal suatu kehidupan baru.

Kebahagiaan ada untuk mereka yang menangis, mereka yang tersakiti, mereka yang telah mencari dan mereka yang telah mencoba.
Karena MEREKALAH yang bisa menghargai betapa pentingnya orang yang telah menyentuh kehidupan mereka.

Cinta yang AGUNG adalah ketika kita meneteskan air mata dan masih peduli terhadapnya. Adalah ketika dia tidak mempedulikan kita dan kita masih menunggunya denga setia. Adakah ketika dia mulai mencintai orang lain dan kita masih bisa tersenyum sembari berkata,

"Aku turut berbahagia untukmu."


Apabila cinta tak berhasil, BEBASKANLAH dirimu, biarkan hatimu kembali melebarkan sayapnya dan terbang ke alam bebas lagi.

Ingatlah bahwa kita mungkin menemukan cinta dan kehilangannya. Tapi ketika cinta itu mati, kita tidak perlu mati bersamanya.

3 komentar:

  1. love is invisible. AGREE!

    BalasHapus
  2. i've sent this comment in the article "About Jasmine V". but maybe you have not had time to see it.
    so, i will send it again here.

    i'm peter. i live in america

    can u follow me on twitter @Peterized ? or u could give me your username and i'll follow you. you just stay following me back. or just give me the link.
    u could also give me a link your facebook. i'll add you.
    just write in the comments. every single hour, i'll check out this article. trust me.

    BalasHapus
  3. Hey Peter. sorry, i just saw your comments.
    Ok, this is my twitter link https://twitter.com/#!/RinaIndahPSari (@RinaIndahPSari). just mention for follback :)

    and this is for the facebook http://www.facebook.com/RinaShawtyMane (Rina Indah Purnama Sari)

    BalasHapus