A. Faktor-faktor yang melatar belakangi terjadinya kenakalan remaja.
Ulah para dara muda yang masih dalam tarap pencarian jati diri sering sekali mngusik ketenangan orang lain, kenakalan-kenakalan ringan dan mengganggu ketentraman lingkungan sekitar yaitu seperti sering keluar malam dan menghabiskan waktunya hanya untuk hura-hura seperti minum-minuman keras, menggunakan obat-obatan terlarang, berkelahi, berjudi, dan lain-lain, dan kesemuanya itu akan merugikan dirinya sendiri, keluarga, dan orang lain yang ada disekitarnya.
Faktor-faktor yang melatarbelakangi terjadinya kenakalan remaja adalah sebagai berikut bagai berikut :
a. Kurangnya perhatian dari orang tua, serta kurangnya kasih sayang,
b. Minimnya pemahaman tentang keagamaan
c. Pengaruh dari pada lingkungan sekitar, pengaruh budaya barat serta pergaulan dengan teman sebayanya yang sering mempengaruhinya untuk mencoba dan akhirnya malah terjerumus ke dalamnya.
d. Sikap solidaritas yang tinggi
a. Kurangnya perhatian dari orang tua, serta kurangnya kasih sayang.